Buka Pertemuan Tahunan IMF-Bank Dunia Tahun 2018, Christine Lagarde Apresiasi Indonesia

 
bagikan berita ke :

Jumat, 12 Oktober 2018
Di baca 1291 kali

Managing Director dan Chairwoman of the International Monetary Fund, Christine Lagarde membuka Pertemuan Tahunan IMF-Bank Dunia Tahun 2018 Bali, bertempat di Nusa Dua Hall, BNDCC, Jumat (12/10). Christine Lagarde sangat berterima kasih dan mengapresiasi Indonesia sebagai tuan rumah.

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
1           0           0           0           2