Kemensetneg Raih Top 30 Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional 2019

 
bagikan berita ke :

Senin, 09 Desember 2019
Di baca 1663 kali

Bertempat di Ballroom Hotel Le Meridien, Jakarta, Senin (9/12), Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) meraih Top 30 Kategori Instansi Pemerintah Penyelenggara Pengaduan Pelayanan Publik dalam acara Kompetisi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (SP4N-LAPOR!) yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB). Tercatat sejumlah 187 Instansi Pemerintah Penyelenggara Pengaduan Pelayanan Publik ikut dalam Kompetisi SP4N-LAPOR! tahun ini.


Foto: Gie - Humas Kemensetneg

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
1           0           0           0           0