Lepaskan Bantuan Kemanusiaan ke Pakistan, Presiden Harap Dapat Percepat Pemulihan Pascabencana

 
bagikan berita ke :

Senin, 26 September 2022
Di baca 470 kali

Presiden Joko Widodo secara resmi melepaskan bantuan kemanusiaan dari pemerintah Indonesia kepada korban bencana banjir dan tanah longsor di Pakistan, di Landasan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin, 26 September 2022. Presiden menyampaikan ucapan dukacita yang mendalam atas jatuhnya korban jiwa akibat bencana yang terjadi.


Foto: Laily Rachev - BPMI Setpres

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0