Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas Umum Bagi Penyandang Disabilitas di GBK

 
bagikan berita ke :

Selasa, 16 Oktober 2018
Di baca 1266 kali

Presiden Joko Widodo, Selasa (16/10), mendatangi kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta. Kunjungan Presiden kali ini dilakukan untuk meninjau fasilitas umum bagi penyandang disabilitas di kompleks olahraga tersebut.

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0