Presiden Resmikan Pasar Ikan Modern Muara Baru

 
bagikan berita ke :

Rabu, 13 Maret 2019
Di baca 882 kali

Presiden Joko Widodo pada hari ini, Rabu, 13 Maret 2019, meresmikan Pasar Ikan Modern (PIM) Muara Baru, Jakarta Utara. Bangunan PIM Muara Baru seluas 2 hektare ini dibangun di atas lahan sekitar 4,15 hektare dengan anggaran sebesar Rp150,69 miliar.

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0