Presiden Pastikan Kenaikan Dukungan Operasional Babinsa Sudah Diterima
Presiden Joko Widodo memberikan apresiasi atas pengabdian dan kerja keras yang telah ditunjukkan seluruh Bintara Pembina Desa TNI AD
Presiden Minta Anak Muda Berani Hadapi Tantangan dan Selalu Optimistis
Sebagai sebuah negara besar, Indonesia sedang dan akan menghadapi tantangan-tantangan yang besar juga. Baik itu tantangan yang berasal
Siaran Pers Kemenag: Aplikasi Haji Pintar 2018 Sudah Tersedia untuk Diunduh
Kementerian Agama menghadirkan kembali layanan berbasis digital pada musim haji tahun ini. Versi terbaru aplikasi Haji Pintar kini
Presiden Hadiri Penyerahan Aset Bangunan dan Studio Film Sultan Agung di Yogyakarta
Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kerjanya ke Daerah Istimewa Yogyakarta hadir dalam acara penyerahan aset bangunan dan studio alam
Presiden Blusukan Ke Pasar Gede Klaten
Minggu siang, 15 Juli 2018, warga Klaten khususnya yang berada di Pasar Gede Klaten mendapat kejutan. Pasar tempat mereka berjualan
Presiden Ingin Pasar Gede Klaten Direnovasi Total
Dalam perjalanan dari Solo menuju Yogyakarta, Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo menyempatkan diri
Presiden Ingin Masyarakat dan Aparat Atasi Masalah Terorisme Bersama
Presiden Joko Widodo mengatakan bahwa terorisme masih ada di Indonesia dan diperlukan upaya bersama untuk mengatasinya. Oleh karena
Resmikan Jalan Tol Ruas Kartasura-Sragen, Presiden Ingin Rest Area Utamakan Produk Lokal
Presiden Joko Widodo meresmikan jalan tol Solo-Ngawi ruas Kartasura-Sragen, Minggu, 15 Juli 2018. Peresmian ini ditandai dengan
Presiden Ingatkan Berprasangka Baik Adalah Budaya dan Etika Bangsa Indonesia
Tantangan bagi bangsa Indonesia ke depan, mulai dari perang dagang antarnegara, radikalisme, hingga revolusi industri, akan semakin
Menpora Malaysia Takjub dengan Persiapan Asian Games
Presiden Joko Widodo mengajak Menteri Belia dan Sukan (Pemuda dan Olahraga) Malaysia Syed Saddiq Abdul Rahman untuk meninjau sejumlah